Cara Daftar dan Menggunakan Google Ads atau Iklan Google
Bagaimana Caranya Menggunakan Layanan Periklanan Google Adwords dan sekaligus cara Daftar Google Ads Untuk Meningkatkan Penjualan akan kami coba untuk dibahas agar bisa menjadi pencerahan dan semoga bisa bermanfaat untuk meningkatkan Omset Penjualan Bisnis Anda lebih cepat lagi dengan bayar langsung ke Google melalui Google Adworrds.
Memilih Google Adwords sebagai media promosi berbayar premium berarti anda paham layanan ini tidak gratis, biaya bulanan yang besar jika ingin maksimal sudah pasti terfikirkan diawal hendak memulai meningkatkan penjualan online menggunakan Google Adwords dibandingkan cara promosi lain yang sifatnya gratis.
Berikut 3 langkah meledakkan penjualan dengan Google Adwords diolah dan kutip dari Kaskus :
LANGKAH #1: RISET KATA KUNCI
Sebelum memulai membuat iklan di Google, langkah utama yang paling penting adalah melakukan riset kata kunci. Melakukan riset kata kunci berarti mencari tahu kata kunci apa saja yang diketikkan orang di Google yang berkaitan dengan produk/jasa yang kita jual.
Misal kita punya bisnis rental mobil, maka kata kunci yang berkaitan sama bisnis kita antara lain : sewa mobil, sewa mobil murah, rental mobil, rental mobil baru, dan sejenisnya...Pastikan kata kuncinya sesuai dengan bisnisnya ya. Dalam hal ini tentu kita tidak perlu mencari tahu berapa banyak yang mengetikkan kata kunci "jual mobil", karena kita tidak jualan mobil...
Ada banyak sekali Tools atau layanan Cek Kata Kunci atau layanan Riset Keyword yang disediakan oleh google, sehingga kita bisa menargetkan kata kunci paling oke untuk dipesan di layanan Google Adwords..
Setelah semua kata kunci terkumpul, lanjut dengan membuat iklan. Daftar langsung Ke Google Adwords Gratis...
LANGKAH #2: MEMBUAT IKLAN
Saat membuat iklan, buatlah iklan yang menarik dengan memasukkan kata-kata promosi, seperti "Diskon 10% di bulan ini", "Beli 1 Gratis 2", "Beli Hari Ini Gratis Payung Cantik", dan sejenisnya.
Semakin menarik iklannya, semakin besar kemungkinan orang klik iklan kita. Dan semakin banyak orang yang klik iklan kita, semakin besar peluang orang beli produk kita, betul atau betul???
Setelah iklan selesai dibuat, lanjut ke tahap terakhir, yaitu optimasi iklan. Jika Bingung, Silahkan Buka Youtube, Ada banyak yang mereview mengenai cara beriklan di Google Adwords yang dilengkapi dengan video ilustrasi step by step nya
LANGKAH #3: OPTIMASI IKLAN
Dengan melakukan optimasi, maka iklan kita akan bisa bersaing dengan kompetitor-kompetitor lain yang juga pasang iklan disana, sehingga iklan kita lah yang lebih sering tayang dibandingkan mereka.
Optimasi iklan berarti memilih kota-kota yang menjadi target market utama. Misal kita ingin menjual produk kita ke seluruh Indonesia, dan kita punya beberapa kota yang menjadi pasar utama (yang daya belinya tinggi atau calon pembelinya banyak), misal kota-kota besar seperti Jakarta, Surabaya, Bali, dll. Maka khusus untuk kota-kota itu dioptimasi dengan menaikkan nilai biddingnya, yang tadinya misal bidding Rp 500 / klik, dinaikkan menjadi Rp 1000 / klik.
Baca Juga : Cara Jualan di Instagram
Baca Juga : Jasa Pembuatan Website Murah
Sehingga ketika ada calon konsumen dari lokasi tersebut mencari produk yang kita jual di Google, maka bisnis kitalah yang diutamakan muncul dan posisinya lebih tinggi dibandingkan punya kompetitor.
Nah itulah 3 langkah untuk meledakkan penjualan dengan Google Adwords... Semoga bermanfaat dan sukses selalu untuk bisnisnya masing-masing.
Semoga jika dilakukan secara konsisten akan membuahkan hasil yang maksimal, namun Kekurangan terbesar nya adalah pada biaya iklan yang harus selalu kita bayar rutin, beda dengan Jasa Pembuatan Website Toko Online Kami yang sudah dilengkapi dengan Fitur SEO Lengkap, sehingga ketika sudah masuk google pada posisi terbaik di Keywords yang sesuai maka akan selalu menyumbangkan traffic pengakses secara terus menerus masuk ke website tanpa dikenai biaya bulanan / biaya langganan yang mahal.
Info Lengkap silahkan klik tulisan ini : Jasa Pembuatan Toko Online atau buka JasaBuatTokoOnline.com untuk mengetahui paket Layanan lengkap pembuatan website toko online sendiri dengan tampilan sangat menarik, siap pakai dan dibekali dengan fitur lengkap untuk mendukung kegiatan berjualan online di Internet.
Jika Kita Punya Jualan Online Tapi Sepi Pembeli dan Sulit Mendapatkan Penjualan, Sebenarnya Jangan terlalu khawatir Berlebihan, Karena hampir sebagian besar pemilik online shop mengalami hal yang sama. Ini terjadi akibat semakin banyaknya jumlah penjual online di satu tempat yang sama, sehingga saling berlomba dalam mendapatkan pembeli, baik di media sosial maupun Marketplace (Tokopedia, Bukalapak, Shopee).
Saatnya Kita Tingkatkan Penjualan Online dengan Membuat Website Toko Online sendiri yang Mudah Ditemukan Oleh para Pembeli di Internet, sehingga Kita Bisa meningkatkan Omset Penjualan Kembali, Menghindari Semakin Memburuknya Pendapatan Online Shop kita..
Klik Gambar dibawah ini ya untuk Lebih Jelas dan Detailnya...